Search

Wishnutama Sebut Bekraf Masih Penting dan Sangat Strategis - Okezone Economy

JAKARTA - Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) melalui akun Instagram @bekrafid mengunggah foto Triawan Munaf menghadap belakang dengan keterangan gambar yang menjelaskan pamitnya Bekraf dari media sosial.

 Baca Juga: Jadi Wamen, Wishnutama: Bu Angela Orangnya Pintar dan Cerdas

Presiden Joko Widodo sebelumnya telah menyampaikan bahwa Bekraf akan dilebur dengan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif akan dipimpin oleh Wishnutama Kusubandio.

Menanggapi hal ini, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Wishnutama Kusubandio mengatakan bahwa Bekraf masih akan seperti sedia kala tidak ada perubahan. Apa tugas yang Bekraf lakukan itu akan tetap ada terus.

"Jadi bukannya tidak ada tugas dan tanggung jawabnya sama saja dengan deputi-deputi di lingkungan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif itu tetap ada," ujar dia di Gedung Kementerian PUPR Jakarta, Sabtu (26/10/2019).

 Baca Juga: Bekraf Pamit dari Persilatan Medsos, Netizen: Sayang Sekali

 Presiden Lantik Para Menteri Kabinet Indonesia Maju

Let's block ads! (Why?)



"penting" - Google Berita
October 26, 2019 at 02:43PM
https://ift.tt/32M2DuE

Wishnutama Sebut Bekraf Masih Penting dan Sangat Strategis - Okezone Economy
"penting" - Google Berita
https://ift.tt/2mMnZYW

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Wishnutama Sebut Bekraf Masih Penting dan Sangat Strategis - Okezone Economy"

Post a Comment

Powered by Blogger.