Search

Tak Ada Menu Khusus Buka Puasa, Dedi Kusnandar: Yang Penting Ada Makanan Manis - Bolasport.com

Gelandang Persib Bandung, Dedi Kusnandar (kiri).

GONANG SUSATYO/BOLASPORT.COM

Gelandang Persib Bandung, Dedi Kusnandar (kiri).

BOLASPORT.COM - Gelandang Persib Bandung, Dedi Kusnandar, mengaku tak memiliki menu khusus, tetapi makanan manis menjadi pilihan utama santapan buka puasa.

Dengan Persib Bandung saat ini meliburkan tim, Dedi Kusnandar tengah menikmati bulan Ramadan 1441 Hijriah bersama keluarganya.

Bermain bersama sang buah hati menjadi pilihan pemain tengah Persib Bandung itu untuk menghabiskan waktu menjelang buka puasa.

Dedi Kusnandar mengaku selain melakukan latihan mandiri untuk tetap menjaga kebugaran tubuh, dia memiliki aktivitas lain.

Baca Juga: Liga Prancis Dihentikan: PSG Akan Dinobatkan sebagai Juara, Benarkah?

Pemain yang akrab disapa Dado itu mengaku kerap bermain bersama sang buah hati untuk menunggu waktu berbuka puasa.

Menghabiskan waktu bermain bersama putrinya di rumah memang jarang terjadi untuknya karena sebelum ini Dedi lebih sering bersama tim.

Liburnya kompetisi Liga 1 2020 ini pun membuat Dedi bisa lebih banyak menikmati waktu bersama sang buah hati.

Pemain berusia 28 tahun itu juga mengisi hari-harinya dengan lebih mendekatkan diri kepada Sang Khalik.


Let's block ads! (Why?)



"penting" - Google Berita
May 01, 2020 at 03:30AM
https://ift.tt/2VW2nIB

Tak Ada Menu Khusus Buka Puasa, Dedi Kusnandar: Yang Penting Ada Makanan Manis - Bolasport.com
"penting" - Google Berita
https://ift.tt/2mMnZYW

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Tak Ada Menu Khusus Buka Puasa, Dedi Kusnandar: Yang Penting Ada Makanan Manis - Bolasport.com"

Post a Comment

Powered by Blogger.